Selasa, 04 Juni 2013

Software Advanced IP Calculator: Fungsi, Link Download dan Cara Install

IP Calculator? IP yang bisa mengoperasikan bilangan kayak di matematika? Bisa menambah, mengurang, mengkali dan membagi? Noooo... tentu bukan seperti itu pengertiannya :P

Jadi gini, IP calculator adalah sebuah software yang berfungsi untuk menghitung jumlah IP address atau subnet atau jumlah client yang terhubung atau ada di suatu jaringan. Bagi yang belum punya softwarenya silahkan download DI MARI.
Berikut ini instalasinya:
1. Pilih I agree with...  lalu klik “Next”.


2. Lalu pilih ingin dimana di simpan lalu klik “Start”.


3. Ini adalah tampilan awan IP calculator.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar